Kecanggihan teknologi menjadikan prengkat komunikasi berbasis android memerlukan aplikasi wajib Android. Sifat OS Android yang open source menjadikannya lebih menarik dan memiliki segudang aplikasi yang bisa diinstal dengan mudah. Bahkan memiliki aplikasi dalam satu perangkat gadget tidak perlu mengeluarkan biaya alias gratis lewat Google Play Store. Hal ini tentu memanjakan anda para pengguna Android untuk menikmati kenyamanan berkomunikasi sekaligus melepaskan stress.
Banyaknya aplikasi gratis menarik yang bisa diunduh menjadikan satu perangkat komunikasi menjadi serba guna.
Berikut 5 aplikasi wajib pada Android yang harus anda instal:
- Document To Go, yang memungkinkan anda membuka file dalam format Office bagi anda kalangan mahasiswa dan pebisnis,
- AppsFire, aplikasi yang membantu pengunduhan aplikasi tanpa perlu membuka Google Play Store,
- Battery Saver, mencegah pemborosan baterai pada perangkat berbasis Android yang dimiliki,
- Power AMP Music Player, yang memungkinkan anda membuka file musik dari beragam jenis format file,
- AVG Antivirus, yang melindungi perangkat Android anda dari virus saat menjelajah internet.
Hal yang tidak kalah penting ialah memilih provider yang memiliki sinyal kuat agar saat mengunduh aplikasi tidak mengalami kendala. Penginstalan aplikasi sebaiknya juga memperhatikan kapasitas memory gadget yang dimiliki. Semakin banyak aplikasi yang dimiliki akan menjadikan perangkat berbasis Android semakin lemot. Sehingga pilih aplikasi wajib Android yang sesuai dengan kebutuhan untuk menunjang kemudahan bekomunikasi.
EmoticonEmoticon